Home
Otomotif Topnews
Mobil listrik Volkswagen Rp336 juta bisa hadir di paruh kedua dekade
Umum

Mobil listrik Volkswagen Rp336 juta bisa hadir di paruh kedua dekade

​​​Volkswagen belum membuat keputusan terkait produksi mobil listrik seharga 20.000 euro (sekitar Rp336 juta), tetapi CEO Oliver Blume yakin bahwa perusahaan dapat mencapainya pada paruh kedua dekade ini, ucapnya dalam ...

Empat pabrikan tarik lebih 10 ribu kendaraan karena komponen rusak
Umum

Empat pabrikan tarik lebih 10 ribu kendaraan karena komponen rusak

Mercedes-Benz Korea dan tiga perusahaan mobil lainnya akan menarik kembali lebih dari 10 ribu kendaraan di Korea Selatan karena komponen yang rusak, kata kementerian transportasi negara itu, Rabu (15/11). Perusahaan-perusahaan ...

MG Indonesia pastikan New MG ZS EV diproduksi secara lokal pada 2024
Umum

MG Indonesia pastikan New MG ZS EV diproduksi secara lokal pada 2024

MG Motor Indonesia direncanakan akan memproduksi secara CKD (Completely Knocked Down) New MG ZS EV mereka di Indonesia pada Februari 2024 mendatang untuk menegaskan komitmen MG untuk pasar otomotif tanah air. "Ini ...

Bridgestone siap pasok ban untuk kendaraan elektrik
Umum

Bridgestone siap pasok ban untuk kendaraan elektrik

PT Bridgestone Tire Indonesia mengaku siap untuk memasok ban jika industri otomotif ramai-ramai beralih ke kendaraan listrik secara cepat karena mereka telah memiliki berbagai teknologi yang sudah diterapkan di Bridgestone ...

Penjualan ritel HPM mencuat 7 persen, WR-V jadi model andalan
Umum

Penjualan ritel HPM mencuat 7 persen, WR-V jadi model andalan

PT Honda Prospect Motor (HPM) mencatat kenaikan penjualan ritel yang cukup positif pada masa periode Januari hingga Oktober 2023, yang meningkat sebanyak 7 persen dengan Honda WR-V menjadi unggulan. “Hingga akhir tahun ...

Mercedes-Benz Iuncurkan 7 kendaraan terbaru, harga mulai Rp900 jutaan

PT Mercedes-Benz Distribution Indonesia kembali menghadirkan tujuh kendaraan terbaru mereka di Indonesia dengan termurah dibanderol Rp990 juta on the road Jakarta. Peluncuran yang mengambil tema “The 7 Stars” ini ...

Gerry Salim siap bangkit kembali ke ajang balap

Pembalap kebanggaan dari 76Rider, Gerry Salim dipastikan akan kembali mengikuti berbagai ajang balap motor usai kecelakaan yang menimpa dirinya di kejuaraan FIM Asia Road Racing Championship (ARRC) di Sirkuit Sugo, Jepang, Juni ...

Benelli luncurkan tiga model Tornado di EICMA 2023

Memanfaatkan ajang pameran kendaraan roda dua dan aksesori motor internasional Italia, EICMA 2023, Benelli resmi meluncurkan sportbike Seri Tornado mereka yang ditawarkan dalam tiga varian yang tersedia untuk semua kalangan ...

Hyundai kucurkan dana sebesar Rp23,8 triliun untuk pabrik EV terbaru
Umum

Hyundai kucurkan dana sebesar Rp23,8 triliun untuk pabrik EV terbaru

Pabrikan otomotif asal Korea Selatan, Hyundai kembali mengguyurkan dana sebesar 1,52 miliar dolar AS (setara dengan Rp23,8 triliun) untuk pabrik terbaru mereka di Ulsan, Korea Selatan. Dana besar di pabrik terbaru mereka ini ...

CFMoto 800NK GP bergaya "sport" mejeng di ECIMA 2023
Umum

CFMoto 800NK GP bergaya "sport" mejeng di ECIMA 2023

Pabrikan otomotif asal China pada ajang EICMA 2023 terlihat sangat subur, salah satunya adalah CFMoto yang meluncurkan 800NK GP, sebuah motor sport yang terinspirasi dari motor balap. CFMoto 800NK diluncurkan sebagai ...

Halaman 75 dari 311