Penyidik KPK membawa koper berisi barang bukti usai melakukan penggeledahan di Kantor Gubernur Kalimantan Selatan, Banjarmasin, Selasa (8/10/2024). KPK menggeledah ruang kerja Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor usai melakukan operasi tangkap tangan (OTT) dan mengamankan enam tersangka terkait perkara suap pengadaan barang dan jasa di Kalimantan Selatan. ANTARA FOTO/Ahmad Fauzi/foc