KRI Sultan Hasanuddin-366 bertolak dari dermaga Fasharkan Mentigi, Tanjunguban, Bintan menuju Singapura untuk mengikuti latihan bersama Indonesia-Singapura, Jumat (26/2). Dalam latihan bersama AL Indonesia - Singapura (Indopura) 2016, TNI AL mengirimkan KRI Sultan Hasanuddin-366, KRI Sultan Iskandar Muda-367 (Satkor Armatim), KRI Barakuda-633 dan KRI Lemadang-632 (Satrol Armabar). ANTARA FOTO/M N Kanwa/nz/16.