Otomotif Terkini
Sebulan meluncur, pemesanan Hilux Rangga tembus 1.000 unit
Umum

Sebulan meluncur, pemesanan Hilux Rangga tembus 1.000 unit

Sejak peluncurannya di Indonesia pada 15 Oktober lalu, pemesanan Toyota Hilux Rangga telah menembus 1.000 unit, melampaui target 500 unit per bulan. “Soal Rangga, totalnya sudah cukup baik. Pemesanan sampai pertengahan ...

Toyota tetap akan hormati keputusan PPN 12 persen
Umum

Toyota tetap akan hormati keputusan PPN 12 persen

Wakil Presiden Direktur PT Toyota-Astra Motor (TAM) Henry Tanoto mengatakan perusahaan akan tetap menghormati keputusan pemerintah soal pajak pertambahan nilai (PPN) menjadi 12 persen pada 1 Januari 2025. “Dari kami ...

Bendix perluas jaringan di Jawa Barat lewat kolaborasi bengkel lokal
Umum

Bendix perluas jaringan di Jawa Barat lewat kolaborasi bengkel lokal

Produsen komponen rem kendaraan Bendix memperluas jaringan di Jawa Barat dengan menjalin kemitraan resmi bersama sejumlah bengkel tepercaya di Bandung. Kemitraan ini bertujuan memudahkan pemilik kendaraan mendapatkan produk ...

Cara Wuling merebut pasar otomotif Indonesia di segmen hybrid SUV
Review

Cara Wuling merebut pasar otomotif Indonesia di segmen hybrid SUV

Wuling Motors (Wuling) memiliki cara tersendiri untuk merebut hati konsumen di kelas Sport Utility Vehicle (SUV) hybrid, dengan menghadirkan varian New Almaz RS Pro Hybrid yang berpenampilan gagah dan berbahan bakar ...

SMK Helmet kian dilirik komunitas bikers hingga pencinta touring
Umum

SMK Helmet kian dilirik komunitas bikers hingga pencinta touring

Helm premium yang debut di Indonesia pada 2023, SMK Helmet kian dilirik oleh para komunitas dan pencinta touring. Dengan desain stylish yang berstandar keselamatan tinggi, SMK Helmet kini semakin dikenal di dunia otomotif ...

Kiat merawat kendaraan agar aman saat musim hujan
Umum

Kiat merawat kendaraan agar aman saat musim hujan

Pakar otomotif dari Institut Teknologi Bandung (ITB) Yannes Martinus Pasaribu memberikan sejumlah kiat perawatan kendaraan agar tetap optimal di tengah musim hujan saat ini, yang menjadi tantangan tersendiri bagi pengemudi, ...

BMW iX3 2026 bocor dalam gambar paten
Review

BMW iX3 2026 bocor dalam gambar paten

Sebuah gambar mobil listrik BMW iX3 2026 telah muncul secara daring yang dikabarkan berasal dari pengajuan paten. Dilaporkan pertama kali oleh majalah Belanda Autoweek seperti dikutip Drive pada Senin (18/11) waktu setempat, ...

CATL umumkan perkembangan baterai natrium generasi kedua
Go-Green

CATL umumkan perkembangan baterai natrium generasi kedua

nya diharapkan setara dengan baterai lithium iron phosphate pada tahun 2025 dan akan kurang dari 70 persen dari baterai lithium iron phosphate dalam jangka panjang. Diketahui, CATL mendemonstrasikan baterai sodium-ion generasi ...

Pengunjung GJAW 2024 dapat fasilitas isi daya hingga antar jemput
Umum

Pengunjung GJAW 2024 dapat fasilitas isi daya hingga antar jemput

Penyelenggara pameran otomotif tahunan Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2024 menyediakan berbagai fasilitas untuk memudahkan pengunjung, mulai dari layanan peminjaman bank daya hingga bus antar jemput gratis. GJAW 2024 ...

Mengintip keseruan yang ditawarkan di GJAW 2024
Review

Mengintip keseruan yang ditawarkan di GJAW 2024

Pameran otomotif tahunan Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2024 hadir kembali menyapa para pecinta otomotif pada 22 November hingga 1 Desember 2024 di ICE BSD, Tangerang, Banten, menawarkan beragam keseruan untuk para pengunjung ...

Halaman 2 dari 2783