Mensos serahkan bantuan pemberdayaan bagi warga Asmat, Papua Selatan
1 Juni 2023 17:38
ANTARA -Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini menyerahkan bantuan pemberdayaan bagi warga Kabupaten Asmat, Papua Selatan, Kamis (1/6). Penyerahan bantuan ini sebagai wujud dan bukti hadirnya pemerintah dalam mendongkrak roda perekonomian di pelosok, guna menekan angka kemiskinan.
(Azhfar Muhammad Robbani/Rayyan/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)