Syarat perjalanan dipermudah, Bandung tetap berlakukan ganjil genap
12 Maret 2022 16:27
ANTARA - Satuan Lalu Lintas Polrestabes Bandung kembali menggelar pengaturan kendaraan berpelat nomor ganjil dan genap di lima gerbang tol menuju Kota Bandung, Sabtu (12/3). Aturan ganjil genap kendaraan di tengah pelonggaran syarat perjalanan orang ini tetap dilakukan sebagai upaya mencegah penyebaran COVID-19 Kota Bandung, khususnya saat libur akhir pekan. (Mochammad Mardiansyah Al Afghani/Rayyan/Gracia Simanjuntak)