Hasil evaluasi kepolisian menunjukkan terjadi penurunan drastis pergerakan kendaraan selama 8 hari Operasi Ketupat 2021, 6-13 Mei, saat penyekatan arus  mudik. Petugas juga memutar balik ratusan ribu pengendara yang terindikasi mudik.

  Copyright © ANTARA 2024