Sejumlah warga korban gempa bumi membangun sendiri hunian sementaranya di Dusun Menggala Timur, Desa Pemenang Barat, Tanjung, Lombok Utara, NTB, Rabu (24/10/2018). Sejumlah warga di daerah tersebut mengaku membuat hunian sementara mereka secara swadaya yang dibangun di lahan pertanian miliknya sambil menunggu bantuan pembangunan rumah yang dijanjikan pemerintah. ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi/wsj.