Sejumlah umat Islam memberi pakan burung merpati di kawasan Masjidil Haram, Makkah, Arab Saudi, Minggu (19/5/2024). Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi menyatakan jamaah calon haji gelombang pertama sebanyak 8 kloter mulai diberangkatkan dari Madinah ke Makkah pada 20 Mei 2024. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/Spt.