Petugas Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Boyolali memberikan sosialisasi Pemilu 2024 di Rumah Tahanan (Rutan) Kelas IIB Boyolali, Jawa Tengah, Kamis (11/1/2024). Kegiatan tersebut bertujuan untuk memberikan edukasi tentang Pemilu 2024 dan memastikan daftar pemilih bagi warga binaan sehingga dapat menggunakan hak pilih paada 14 Februari 2024. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/foc.