33.797 warga Palestina tewas akibat serangan Israel di Gaza
16 April 2024 23:08
ANTARA - Kementerian Kesehatan yang dikelola Hamas pada Senin (15/4) menyampaikan bahwa jumlah warga Palestina yang tewas akibat serangan Israel di Jalur Gaza telah bertambah menjadi 33.797 orang. Dalam 24 jam terakhir, tentara Israel menewaskan 68 warga Palestina dan melukai 94 lainnya.(XINHUA/ Ria Gracia Carolina Simanjunta/Rizky Bagus Dhermawan/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)