Menkominfo jaga interferensi agar jaringan internet di KTT G20 stabil
13 November 2022 20:34
ANTARA - Kementerian Komunikasi dan Informatika berupaya menjaga kendala teknis aksesibilitas selama perhelatan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Nusa Dua, Bali, agar para awak media dapat dengan cepat menyebarkan informasi. Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate, Minggu (13/11) mengungkapkan apabila akses kecepatan pengguna internet telah mencapai 70 persen, maka kecepatan akan ditambah.
(Nabila Charisty/Rangga Jingga/Subur Atmamihardja/Arif Prada/Nusantara Mulkan)