Pemkab Ponorogo ajukan dana renovasi 42 bangunan sekolah rusak
26 Agustus 2022 17:47
ANTARA - Sebanyak 42 bangunan Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kabupaten Ponorogo mengalami kerusakan ringan hingga parah. Dinas Pendidikan Kabupaten Ponorogo telah mengajukan dana perbaikan kepada Pemkab dan Pemerintah Pusat dengan total anggaran senilai Rp28 miliar. (Rindhu Dwi Kartiko/Denno Ramdha Asmara/Gracia Simanjuntak)