Jalur Nagreg padat, polisi berlakukan pengalihan arus
29 April 2022 17:47
ANTARA - Kepolisian memberlakukan pengalihan arus dan buka tutup jalan menyusul kepadatan kendaraan yang melintas di jalur selatan, Jawa Barat, Jumat (29/4). Pengalihan arus dilakukan di jalan Cagak Nagreg yang menjadi persimpangan jalur menuju arah Garut dan Tasikmalaya.(Mochammad Mardiansyah Al Afgha/Agha Yuninda Maulana/Sizuka)