Gubernur Banten sebut jalan lingkungan topang perekonomian warga
28 Oktober 2021 23:50
ANTARA - Gubernur Banten, Wahidin Halim meresmikan jalan lingkungan di Kabupaten Pandeglang, Kamis (28/10). Gubernur memastikan pembangunan jalan lingkungan dapat memberikan manfaat bagi warga Banten dalam menopang roda perekonomian daerah. (Rangga Eka Putra/Arif Prada/Farah Khadija)