Tanggapi Menag, Pimpinan DPR: Kemenag untuk semua agama
25 Oktober 2021 21:34
ANTARA - Wakil Ketua DPR RI, Senin (25/10), menanggapi ucapan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas yang menyebut Kemenag hadiah untuk Nahdlatul Ulama (NU). Sufmi menyebut Kemenag hadir untuk semua agama yang ada di Indonesia.
(Cahya Sari/Satrio Giri Marwanto/Gracia Simanjuntak)