ORI dorong Bright PLN transparansi pelayanan publik
27 Agustus 2021 21:42
ANTARA - Ombudsman Republik Indonesia (ORI) mendorong transparansi publik Bright PLN dalam memberikan pelayanan listrik di Batam, Kepulauan Riau. Dorongan yang dilatarbelakangi adanya keluhan pelanggan itu pun direspons cepat oleh Bright PLN, dengan melakukan silaturahmi ke Kantor Perwakilan Ombudsman Kepri. (Pradanna Putra Tampi/Andi Bagasela/Gracia Simanjuntak)