Pakar: Transparansi data redam kepanikan di mayarakat
16 Maret 2020 17:54
ANTARA - Pakar Teknologi Informasi UII Yogyakarta mendorong pemerintah untuk lebih transparan dalam menyampaikan informasi terkait penyebaran virus corona di Indonesia. Pakar Teknologi Informasi Ismail Fahmi mengatakan kurang transparannya informasi justru membuat masyarakat menjadi panik dan bergantung pada informasi yang tidak jelas kebenarannya atau hoaks. (Imam Prasetyo Nugroho/Agha Yuninda Maulana/Edwar Mukti Laksana)