Akibat bencana, 5 SMP di Palu belum bisa ikuti UNBK
23 April 2019 17:11
ANTARA-Pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) yang dilaksanakan tahun ini belum dapat diikuti lima SMP di Kota Palu, Sulawesi Tengah. Mengingat komputer yang ada di sekolah tersebut rusak dihantam bencana gempa dan tsunami di tahun lalu. (Rangga Musabar/Aghya Yuninda/Nusantara Mulkan)