Ekspor produsen mobil JMC China ke pasar luar negeri tetap stabil
28 September 2022 21:43
ANTARA - Produsen mobil China Jiangling Motors Co., Ltd. (JMC) pada Senin (26/9) memulai pengiriman 16.000 kendaraan ke pasar luar negeri di Amerika Selatan, Asia Tenggara dan Timur Tengah. Berkat upaya bersama untuk memastikan rantai pasokan yang stabil di tengah lonjakan kasus COVID-19, volume ekspor mobil JMC naik 76 persen secara tahunan (year-on-year) dalam delapan bulan pertama tahun ini. (XINHUA/Gracia Simanjunta/Rizky Bagus Dhermawan/Gracia Simanjuntak)