Polda Jabar siapkan anggota di pusat perbelanjaan & rumah ibadah
28 Mei 2020 14:55
ANTARA -Polda Jawa Barat tengah mempersiapkan anggotanya untuk melakukan pendampingan saat proses adaptasi kenormalan baru (‘new normal’) yang akan dimulai Senin (1/6) mendatang. Sejumlah personel tanpa persenjataan nantinya akan ditempatkan di pusat perbelanjaan dan rumah ibadah. (Mardiansyah Al Afghani/Fahrul Marwansyah/Nusantara Mulkan)