Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali, mencatat dalam empat hari pertama arus mudik Lebaran 2024 sudah ada 43 penerbangan tambahan rute domestik yang ...
Arus mudik menggunakan pesawat terbang rute Muara Teweh Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah, menuju Banjarmasin, Kalimantan Selatan, dan ...
ANTARA - Ratusan pemudik tujuan Pulau Raas, Kabupaten Sumenep, Madura, akhirnya berangkat menggunakan kapal perbantuan Kementerian Perhubungan, ...
PT Jasamarga Toll Road Operator (JMTO) menyebutkan sebanyak 76.693 kendaraan telah melintasi Jalan Tol Palikanci di Cirebon, Jawa Barat, sampai H-5 ...
Bandara I Gusti Ngurah Rai mencatat dalam empat hari jumlah pergerakan pesawat dan penumpang di momentum arus mudik Lebaran 2023 melebihi ...
PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasional (Daop) 8 Surabaya mencatat bahwa puncak arus mudik libur Lebaran dalam perayaan Idul Fitri 1445 ...
Kepolisian Daerah (Polda) Banten tidak menggunakan skema rekayasa lalu lintas "lawan arus" ("contra flow") di tol Tangerang-Merak ...
Divisi Humas Polri dalam laporan harian pelaksanaan Operasi Ketupat 2024 menyampaikan situasi volume lalu lintas yang keluar dan masuk Jakarta ...
Kepala Satuan Lalu Lintas (Kasatlantas) Kepolisian Resor Kota Banyumas Komisaris Polisi Galuh Pandu Ferdiansyah mengatakan arus kendaraan pemudik ...
Tim Polisi Wanita (Polwan) Polresta Cirebon, Jawa Barat, melakukan patroli serta penyisiran di ruas tol untuk mengimbau pengendara tidak berhenti di ...